Lowongan Kerja PT Bank Permata

Selamat datang di Tjariepekerjaan.blogspot.com, blog yang menyajikan Informasi Seputar Lowongan Kerja Terbaru. Kami merupakan salah satu jaringan Tjarie Group yang memfokuskan dalam penyebaran Berita Lowongan Kerja Terbaru khusus untuk Warga Negara Indonesia. Mengingat begitu banyaknya pengangguran di Indonesia sehingga meggerakkan hati kami untuk mempersembahkan sebuah sajian yang tentunya bisa berguna dan bermanfaat bagi kita semua. Harapan kami kedepan semoga Tjarie Group bisa menjadi sahabat/partner anda sebagai salahsatu media referensi terpercaya dalam mencari Lowongan Pekerjaan.

Tentunya akan banyak Penipuan berkedok rekrutmen, untuk itu Kami menghimbau kepada para pencari kerja agar selalu ber HATI-HATI dalam proses rekrutmen. Perlu di CATAT dan INGAT TIDAK ADA UANG dalam proses rekrutmen dengan alasan apapun. Bagaimana bisa dikala anda Butuh Uang sementara untuk itu anda harus mengeluarkan Uang sebagai syarat untuk bisa masuk dan lulus seleksi.

Lowongan Kerja yang akan kami sajikan datang dari PT Bank Permata

Berikut Lowongan Kerja Bank Permata
Profile PT Bank Permata adalah salah satu Bank Swasta nasional masih dibawah naungan Perusahaan ternama Astra International.

Sejarah berdiri PT Bank Permata ternama dibentuk sebagai hasil merger dari 5 bank di bawah pengawasan Badan Penyehatan Perbankan Nasional (BPPN), yakni PT Bank Bali Tbk, PT Bank Universal Tbk, PT Bank Prima Express, PT Bank Artamedia, dan PT Bank Patriot pada tahun 2002.

Di tahun 2004, Standard Chartered ternama dan PT Astra International Tbk mengambil alih PermataBank dan memulai proses transformasi secara besar-besaran didalam organisasi. Selanjutnya, sebagai wujud komitmennya terhadap PermataBank, kepemilikan gabungan pemegang saham utama ini meningkat menjadi 89,01% pada tahun 2006.

Logo PT Bank Permata

Credit: PT Bank Permata

Bisnis PT Bank Permata saat ini PermataBank telah berkembang menjadi sebuah bank swasta utama yang menawarkan produk dan jasa inovatif serta komprehensif terutama disisi delivery channel-nya termasuk Internet Banking dan Mobile Banking. PermataBank memiliki aspirasi untuk menjadi penyedia jasa keuangan terkemuka di Indonesia, dengan fokus di segmen Konsumer dan Komersial.

Bank Permata melayani sekitar 2 juta nasabah di 57 kota di Indonesia, PermataBank memiliki 289 cabang (termasuk 12 cabang Syariah) dan 776 ATM dengan akses tambahan di lebih dari 40.000 ATM (VisaPlus, Visa Electron, MC, Alto, ATM Bersama dan ATM Prima). (Sumber: Profile, Sejarah PermataBank)

Lowongan Kerja Bank Permata Terbaru


PT Bank Permata dalam perkembangan bisnisnya memerlukan tenaga prefossional untuk menunjang kesuksesan usaha tersebut, saat ini sedang membuka Lowongan Kerja Terbaru Bulan Juni 2015. Dalam proses rekrutmen ini salahsatu syarat dan kualifikasi yang dibutuhkan minimal lulusan S1 bersedia ditempatkan di Surabaya. Penjelasan lebih lanjut mengenai posisi yang dibutuhkan dapat dilihat pada sajian lengkap dibawah.

Banking Associate Program RM Small Medium Enterprise (BAP SME)

Program Management Trainee yang mempersiapkan peserta untuk menjadi Relationship Manager yang berfokus pada penyaluran kredit modal usaha kepada perusahaan.

PERSYARATAN:
• Usia maksimal 27 tahun
Pendidikan minimal S1 segala jurusan
• IPK minimal 2,75
• Berpenampilan menarik dan target oriented

Cara Melamar:
Segera kirimkan berkas lamaran anda (CV, pasfoto 3x4 warna terbaru, dan foto copy transkrip nilai) pada alamat berikut:

Whinda Arumsari
HR Recruitment
PT Bank Permata
Jl. Panglima Sudirman no.54-58
Surabaya 60271
Email : eidamayanti@permatabank.co.id
DAN
whinda.arumsari@permatabank.co.id

Demikian informasi Lowongan Kerja Bank Permata Terbaru Juni 2015 yang dapat kami sampaikan kepada Anda yang sedang mencari pekerjaan. Harapan kami anda diterima dan lulus seleksi sehingga menjadi bagian dari perusahaan tersebut. Amin