Lowongan Kerja Terbaru Permodalan Nasional Madani (Persero) adalah perusahaan yang memberikan solusi pembiayaan pada Usaha Mikro, Kecil, Menengah, dan Koperasi (UMKMK).
Tugas utama PNM adalah memberikan solusi pembiayaan pada Usaha Mikro, Kecil, Menengah, dan Koperasi (UMKMK) dengan kemampuan yang ada berdasarkan kelayakan usaha serta prinsip ekonomi pasar. Dengan pengembangan model lembaga keuangan alternatif maka pendekatan pembiayaan yang dilakukan PNM tidak seperti pendekatan perbankan. Penguatan manajemen juga diberikan oleh PNM sebagai satu kesatuan yang tidak terpisahkan dengan penguatan permodalan. Dalam operasinya, kebijakan PNM ini bekerja sama dengan lembaga-lembaga keuangan seperti Lembaga Modal Ventura, Bank Umum/Syariah, Koperasi Simpan Pinjam, BPR/S, maupun Lembaga Keuangan Mikro/Syariah lainnya di seluruh propinsi Indonesia.
Profil PT Permodalan Nasional Madani (Persero)
Permodalan Nasional Madani (Persero) disingkat dengan PT PNM adalah sebuah Lembaga Keuangan Khusus yang sahamnya 100% milik Pemerintah.Tugas utama PNM adalah memberikan solusi pembiayaan pada Usaha Mikro, Kecil, Menengah, dan Koperasi (UMKMK) dengan kemampuan yang ada berdasarkan kelayakan usaha serta prinsip ekonomi pasar. Dengan pengembangan model lembaga keuangan alternatif maka pendekatan pembiayaan yang dilakukan PNM tidak seperti pendekatan perbankan. Penguatan manajemen juga diberikan oleh PNM sebagai satu kesatuan yang tidak terpisahkan dengan penguatan permodalan. Dalam operasinya, kebijakan PNM ini bekerja sama dengan lembaga-lembaga keuangan seperti Lembaga Modal Ventura, Bank Umum/Syariah, Koperasi Simpan Pinjam, BPR/S, maupun Lembaga Keuangan Mikro/Syariah lainnya di seluruh propinsi Indonesia.
Sejarah berdiri PT Permodalan Nasional Madani (Persero)
PT Permodalan Nasional Madani (Persero) didirikan di Jakarta berdasarkan TAP XVI/MPR/1998, Letter of Intent IMF tanggal 16 Maret 1999, PP No. 38/99 tanggal 25 Mei 1999 dan Akte Notaris No. 1 tanggal 1 Juni 1999 yang mendapat pengesahan Menteri Kehakiman RI No. C-11.609.HT.01.01.TH 99 tanggal 23 Juni 1999. Dari modal dasar perseroan ini sebesar Rp. 1,2 trilyun, telah ditempatkan dan disetorkan sebesar 300 milyar.
Permodalan Nasional Madani (Persero) saat ini kembali membuka
Lowongan Kerja Terbaru Permodalan Nasional Madani (Persero)
untuk beberapa posisi dengan kualifikasi sebagai berikut:Marketing Senior - PNM (Persero)
Persyaratan:- Pria/Wanita
- Pendidikan mn. SMA/SMK sederajat
- Usia maks. 30 tahun
- Memiliki pengalaman sebagai sales/marketing di Bank/BPR/Koperasi/Finance selama minimal 2 (dua) tahun.
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik, disiplin & berintegritas tinggi, serta berorientasi pada target.
- Berorientasi pada hasil kerja yang optimal dan mengutamakan kebutuhan pelanggan.
- Menguasai bahasa dan budaya lokal/setempat.
- Memiliki kendaraan bermotor (SIM C).
- Bersedia ditempatkan di wilayah Malang dan sekitarnya
- Lokasi Penempatan : Jambi - Muara Bulian - Sengeti - Sungai Gelam - Sungai Bahar
MARKETING UNIT - PNM (Persero)
Persyaratan:- Persyaratan:
- Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
- Usia Maksimal 32 Tahun
- Memiliki pengalaman sebagai tenaga penjual atau sales/marketing di perusahaan manufaktur, retail, atau consumer goods.
- Diutamakan yang memiliki pengalaman sebagai tenaga marketing perbankan/lembaga keuangan pembiayaan kredit mikro.
- Memiliki kompetensi terkait orientasi target, sales/marketing skill, costumer relationship
- Diutamakan memiliki Customer base dan kendaraan bermotor (SIM C)
- Lokasi Penempatan : Bandung
IT Programmer - PNM (Persero)
Persyaratan:- Persyaratan:
- Pendidikan min. S1 Ilmu Komputer/Teknologi Informasi, Teknik (Komputer/Telekomunikasi) atau setara
- Memiliki pengalaman teknis yang mendalam di OOP, pemrograman NET dan memiliki pengalaman dengan ASP.NET (Sebaiknya C#), HTML, CSS, JavaScript
- Memiliki pengetahuan teknis di Android Aplikasi (Java, Android SDK/Studio/API/Framework) adalah keuntungan
- Memiliki keterampilan teknis dalam UI Desain (Desain Material)
- Memiliki Pengetahuan teknis Restfull atau layanan Web
- Memiliki keterampilan teknis dalam versi perangkat lunak (Software)
- Pemahaman yang kuat pada Ms SQL dengan Query yang sangat baik dan keterampilan basis data
- Setidaknya memiliki pengalaman 3 tahun di bidang terkait yang diperlukan untuk posisi ini
- Kemampuan berpikir analitis yang baik dan bekerja dengan tim
- Cepat belajar, fleksibel, dan mudah untuk belajar
- Lokasi Penempatan : Jakarta
Cara Melamar Pekerjaan PT Permodalan Nasional Madani (Persero)
Daftar Online [Click Here]
Batas Lamaran : 31 Desember 2016
Demikian informasi pekerjaan hari ini. Lihat juga lowongan kerja lengkap lainnya DISINI